Contoh Surat Permohonan Kenaikan Golongan A ke B

KOP SURAT BADAN USAHA




Nomor             :                                                           ………………….., 2009
Lampiran         :
Perihal             : Permohonan Kenaikan Golongan A ke B

Kepada Yth,

Ketua Umum DPD AKLI Jawa Timur
Di
   Tempat



Dengan hormat,

Sesuai surat DPP No. 1090/SEK/AKLI/VII/2008 tentang kenaikan golongan bagi Badan Usaha Pemegang SP-PJT golongan A ke golongan B, bersama ini kami sampaikan berkas pengajuan SP-PJT untuk kenaikan golongan A ke B.

Sebagai dasar penerbitan, bersama ini kami lampirkan persyaratan-persyaratan sebagai berikut :

1.   Surat Rekomendasi dari AKLI DPC setempat
2    Asli dan foto copy SP-PJT Golongan A
3    Foto Copy SKA (Sertifikat Keahlian) yang masih berlaku
4    Pas foto PJT (Penanggung Jawab Teknik) berwarna ukuran 3x4 background biru sebanyak 2 lembar
5    Foto copy SBUJK (Sertifikat Badan Usaha Jasa Konstruksi) yang masih berlaku
6    Bukti pembayaran biaya poses kenaikan golongan SP-PJT

Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan terkabulnya permohonan ini kami ucapkan terima kasih



CV./PT. ………………………………






……………………………
Pimpinan Badan Usaha
(sama dengan yang tercantum dalam SBU pemohon



0 komentar:

Posting Komentar

 

Serba Ada Blog Copyright © 2011-2012 | Powered by Blogger